Ditengah Pandemi Covid-19 Tetap Semangat Laksanakan Pra TMMD Reguler 113 di Desa Pengkoljagong

    Ditengah Pandemi Covid-19 Tetap Semangat Laksanakan Pra TMMD Reguler 113 di Desa Pengkoljagong
    Babinsa Desa Pengkoljagong Serka Pujianto Koramil 11/Jati Kodim 0721/Blora bersama dengan anggota yang lain dan masyarakat Desa Pengkoljagong terlibat dalam kegiatan Pra TMMD Reg 113

    BLORA - Kegiatan Pra TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke 113 Kodim 0721/Blora di Desa Pengkolrejo Kecamatan Jati berlangsung dengan protokol kesehatan mengingat saat ini masih di tengah pandemi Covid-19. Babinsa Desa Pengkoljagong Serka Pujianto Koramil 11/Jati Kodim 0721/Blora bersama dengan anggota yang lain dan masyarakat Desa Pengkoljagong terlibat dalam kegiatan Pra TMMD Reg 113, Senin (25/04/2022).

    Adapun salah satu sasaran TMMD Reg 113 di Desa Pengkoljagong Kecamatan Jati antara lain jalan makadam.

    Untuk Kegiatan Pra TMMD Reguler ke 113 kali ini mengambil sasaran pembangunan jalan makadam dengan harapan sasaran dapat selesai bersamaan dengan selesainya kegiatan TMMD Reguler ke 113 nanti. Kali ini warga masyarakat bersama Anggota Kodim 0721/Blora tetap semangat dalam menjalankan tugas dan pengabdiannya kepada masyarakat dalam pelaksanaan Pra TMMD Reg 113.

    Ditemui di tempat terpisah Pasiter Kodim 0721/Blora  Kapten Cpl Sumanto mengatakan kegiatan Pra TMMD ini dilaksanakan untuk memaksimalkan capaian TMMD Reg 113 Kodim 0721/Blora di Desa Pengkoljagong Kecamatan Jati.

    ”Juga dimaksudkan agar dapat menghasilkan kualitas pekerjaan yang terbaik dan pencapaiannya dapat tepat waktu serta tepat mutu, sebagaimana waktu yang telah ditentukan, ” jelas Pasiter Kodim Blora.

    Keakrabanpun semakin terlihat mana kala anggota prajurit melakukan pekerjaan bersama sama dengan masyarakat.

    Hal inilah yang menjadikan hubungan di antara masyarakat dan TNI senantiasa harmonis. TNI merupakan penyemangat tersendiri bagi warga masyarakat dalam turut membantu dan mendukung terlaksananya Pra TMMD Reguler ke 113.

    Meski dihadapkan dengan cuaca yang tidak menentu kadang hujan kadang panas, pelaksanaan kegiatan Pra TMMD tetap akan terus berlanjut tanpa mempengaruhi mental dan semangat kerja anggota prajurit di lapangan. Mengingat kegiatan TMMD Reg 113 harus terselesaikan sesuai dengan alokasi waktu yang ditentukan.

    Blora Jateng Tmmd Reguler ke 113 Kodim Blora
    Purwanto

    Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Serka Pujianto : Kepuasan Tersendiri Jika...

    Artikel Berikutnya

    Warga Antusias Bantu Satgas TMMD Lakukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Irjen pol Ahmad Luthfi Sinergi dengan Kelompok Pecinta Otomotif Wujudkan Jawa Tengah Gemah Ripah Loh Jinawi Toto Tentrem Kertoraharjo
    Tony Rosyid: Ikut Pilgub Jakarta, Anies Disambut Antusias Para Pendukungnya
    Bakamla RI Persiapkan Patroli Terkoordinasi "Operasi Gannet-8"
    Agar Berjalan Dengan Lancar Dan Tertib, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Pantau Dan Monitoring Kegiatan Pasar Murah
    Pengelola Objek Vital Nasional berterima kasih kepada Irjen Pol Ahmad Luthfi Kapolda Jateng atas dukungan saat wabah Covid 19 sehingga bisa Recovery kembali
    Polda Jateng gelar Doa Lintas Agama; Irjen Pol Ahmad Luthfi dan Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaf  Lantunkan Sholawat, Doa untuk Keamanan dan Kedamaian Negeri
    Kanwil Kemenkumham Jateng Lakukan Peninjauan Aset Barang Milik Negara (BMN) di Kabupaten Blora
    Masuki Cuaca Ekstrim, Klinik Rutan Blora Rutinkan Pengecekan Kesehatan Pegawai
    Bentuk Kepedulian Kesehatan Balita Babinsa Koramil Randublatung Dampingi Kegiatan Posyandu
    Irjen Pol Ahmad Luthfi Kapolda Jateng di geruduk Ribuan warga Semarang  ikut NOBAR di Polda; kata Kapolda ini wujud cinta Masyarakat kepada Polri
    Rutan Blora Ikuti Inmates Got Talent Dalam Rangka Hari Bakti Pemasyarakatan ke-60
    Keluarga Arhan Pratama Apresiasi Nonton Bareng Semifinal Piala Asia 2024 Polres Blora
    Berkah Hari Raya, 116 Orang WBP Rutan Blora Dapatkan Hak Remisi Khusus
    Sambut HBP ke-60, Rutan Blora Gelar Pembukaan Pekan Olahraga Pemasyarakatan
    Langkah Revolusioner: Rutan Blora Terapkan SIMRAISHA untuk Meningkatkan Pelayanan Medis
    Inisiatif Humanis: Kemenkumham Jateng Perkuat Pemahaman UPT Pemasyarakatan tentang Bantuan Hukum Gratis
    Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Rutan Blora Rangkul Dinas Kesehatan Guna Izin Operasional Klinik
    Kepala Rutan Blora Ikut Serta di Acara Pisah Sambut Kepala Divisi Administrasi Kanwil Kemenkumham Jateng
    Penghargaan Kepala Divisi: Kolaborasi Hebat dan Sinergitas Tingkatkan Kinerja Pegawai Hukum dan HAM

    Ikuti Kami